
Kasat Sabhara Polres Tanah laut AKP Riswiadi S.Sos menyampaikan, Pelatihan tersebut bertujuan agar personel sat Sabhara dapat sigap dan terampil dengan membiasakan diri dalam penggunaan alat tersebut sehingga sewaktu-waktu diperlukan sudah mampu melakukan tugasnya dilapangan untuk mengoperasikan mobil Scurity Barrier, maka di perlukan latihan penggunaan alat tersebut yang nantinya berfungsi untuk membendung massa kemungkinan terjadi aksi demo.
Kendaraan dengan sebutan Mobile Security Barrier itu
memiliki dua bagian, di sisi belakang terdapat semacam box besar berisi
barikade pagar kawat yang bisa dikeluarkan secara otomatis. piranti tersebut
sangat bermanfaat apabila ada demo. Gulungan kawat tinggal dipasang, guna
menghalangi massa masuk ke dalam obyek vital. Sehingga lebih mudah melokalisir
pendemo, sehingga mengurangi potensi anarkhis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar