Senin, 02 Februari 2015

PERSONIL POLRES TALA LAKSANAKAN PELATIHAN DALMAS



Pelaihari, 03/02/2015

Personil Polres Tala melaksanakan latihan rutin Pengendalian Massa (dalmas) setelah pelaksanaan apel pagi, hal tersebut dilakukan rutin setiap Minggu ke II dan Minggu IV di halaman apel Polres Tanah laut guna untuk meningkatkan kemampuan dan kesiapan serta mengantisipasi setiap ancaman atau ganguan Kamtibmas yang terjadi sehingga diharapkan setiap Personil Polri khususnya pengemban fungsi Sat Sabhara mampu melaksanakan tugas, siap secara Profesional khususnya dalam menghadapi ganguan Kamtibmas nyata.

0 comments:

Posting Komentar