Kapolsek Pelaihari Pimpin Pengamanan Haul Akbar ke 786 Sayyidina All Faqih Al Muqaddam Muhammad
Posted by subbaghumas-restala at Minggu, 29 Oktober 2017
0 Comments
Pelaihari 30/10/2017 Humas Polres Tanah laut
Kapolsek Pelaihari AKP Shofiyah SE,M.Si, S.IK beserta anggota melaksanakan pengamanan Haul akbar ke 786 Sayyidina All Faqih Al Muqaddam Muhammad Bin Ali Ba Alawi Minggu (29/10/2017) pukul 20.00 Wita di Majelis Ta'lim Ustadz Rupia Rusdi jalan Air Terjun Simpang Empat Staf desa Ketapang Kecamatan Bajuin.
Hal tersebut dilakukan guna memberikan masyarakat merasa aman dan nyaman, terbangunnya kepercayaan masyarakat terhadap Polri dan mewujudkan Situasi Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Pelaihari