Detasemen Gegana Brimob Polda Kalsel Sterilisasikan Tempat Penyelenggaraan Pemilu 2019 Di Kab. Tanah Laut
Posted by subbaghumas-restala at Rabu, 10 April 2019
0 Comments
Pelaihari 11/04/2019 Humas Polres Tanah laut

Menjelang pemungutan suara pada Pemilu 2019 yang akan
dilaksanakan serentak di Indonesia pada hari Rabu tanggal 17 April 2019,
Anggota Sat Brimobda Polda Kalsel yang di dampingi oleh anggota Sat Sabhara
Polres Tanah laut telah melakukan Sterilisasi di beberapa objek vital
diantaranya Kantor KPUD Kabupaten Tanah laut, Kantor Bawaslu dan Gudang KPU
tempat penyimpanan logistik Pemilu 2019, Rabu (10/04/2019)



